Digital Signage


Apakah Digital Signage itu ?

Digital Signage merupakan suatu bentuk layar elektronik yang menampilkan urutan informasi  atau pesan dengan menggunakan media display elektronik LCD, TV PLASMA, Proyektor atau  Infocus sebagai media output. Pesan atau informasi yang ditampilkan dapat berupa gambar,  video, scroll text, chart, grafik yang disajikan secara interaktif dan atraktif. Saat ini tren Digital  Signage  berfungsi  sebagai  media  advertising  pengganti  media  konvensional  seperti  Poster, Brosur, Papan Reklame, mading dan lain-lain yang bersifat media cetak. 
   
Bagaimana Cara Kerja Digital Signage untuk Anda?

Sebagai teknologi, digital signage digunakan untuk layar pada industri transportasi, tempat hiburan, rumah sakit, dan Instansi Pemerintah dan perusahaan. Banyak restoran juga menggunakan perangkat lunak digital signage sebagai papan menu digital (digital menu board). Dalam komunitas periklanan, digital signage sering disebut sebagai digital out-of-home advertising (rumah iklan) dan telah membantu banyak perusahaan ritel dalam membangun brand atau merek dan mempromosikan produk langsung pada titik-penjualan (point of sales).

Restaurant Menu Boards 
Entertainment Signage  
Medical Digital Signage
Transportation Digital Signage    
Retail Digital Signage  
Educational Digital Signage
Government Digital Signage
Corporate Communications
Digital Advertising

Jika Anda atau organisasi Anda merasa bisa mendapatkan keuntungan dari menggunakan teknologi kami, jangan ragu untuk  hubungi kami langsung dengan pertanyaan tentang proyek digital signage Anda. Kontak : Andik Purnomo 0857.3606.8227 / 0852 3430 3837.
//SEO SCRIPT POWERED BY www.alltechbuzz.in